Download Contoh Surat Lamaran Kerja Bidan PDF dan Doc

Contoh Surat Lamaran Kerja Bidan - Bagi kamu yang berminat mengajukan lamaran pekerjaan sebagai Bidan di Fasilitas Kesehatan (Faskes) seperti di Puskesmas, Dinas Kesehatan (Dinkes), Rumah Sakit, Klinik Bersalin, BPM, atau fasilitas kesehatan lainnya. Maka salah satu dokumen/berkas penting yang perlu kamu siapkan adalah Surat Lamaran Kerja. Itu adalah salah satunya.

Yang dimaksud dengan Surat Lamaran Kerja Bidan adalah surat yang dibuat dan diajukan oleh seseorang dengan maksud untuk mengajukan diri menjadi Bidan pada Institusi atau Fasilitas Kesehatan tertentu.

Pada kesempatan ini saya akan mencoba membantu kamu dalam memberikan contoh format surat lamaran kerja Bidan.

Apakah juga kamu sedang mencari link download contoh surat lamaran kerja Bidan?

Jika memang demikian, itu artinya kamu sudah berada di situs yang tepat. Melalui Blog format-administrasi-desa.blogspot.com ini, Saya akan menyajikan ulasan dan cuplikan contoh surat lamaran pekerjaan menjadi Bidan beserta link downloadnya dalam bentuk format Doc (Word) dan PDF.

Berikut ini adalah cuplikan isi/redaksi teks surat lamaran kerja Bidan terbaru:

....,.........................

Lampiran : .... Lembar

Perihal : Lamaran  Kerja sebagai Bidan di BLUD RSUD .......


Kepada

Yth. Direktur RSUD ......

di -

.....

Dengan hormat,

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

  • Nama Lengkap :..............
  • Jenis Kelamin :.............
  • Pendidikan :................
  • Tempat/Tanggal lahir :..........
  • Alamat Lengkap : ........
  • Nomor HP/WA : 081243142687

mengajukan permohonan pekerjaan di BLUD pada RSUD ....... Kabupaten/Kota .... Tahun .... sebagai Bidan Pegawai kontrak BLUD NON PNS.

Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan :

  1. Fotocopy Ijazah Terakhir yang dilegalisir + stempel basah
  2. Fotocopy Transkip Nilai yang dilegalisir + stempel basah
  3. Fotocopy Kartu Keluarga dan Kartu Tanda Penduduk (KTP).
  4. Fotocopy Surat Keterangan Kelakuan Baik dari Kepolisian setempat yang masih berlaku yang dilegalisir + stempel basah.
  5. Surat keterangan sehat dari dokter pemerintah (asli) yang masih berlaku.
  6. Fotocopy Kartu Tanda Bukti Pendaftaran Pencari Kerja yang masih berlaku dan dilegalisir + stempel basah.
  7. Pas Foto Terbaru Ukuran 3x4 sebanyak 3 lembar berwarna.
  8. Daftar Riwayat Hidup (Curriculum Vitae) Singkat.
  9. Surat Tanda Registrasi (bagi D-III Bidan)
  10. Fotocopy Sertifikat keahlian (BTCLS/BLS/ACLS/ATLS)/pengalaman kerja/sertifikat penunjang lainnya sesuai dengan formasi (bila ada).

Demikian surat lamaran ini saya sampaikan, terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya.


Hormat Saya,

(MATERAI 6.000)

(Nama Lengkap)

Oke, bagi kamu yang tertarik mau mendownload file dokumennya. Silahkan download melalui link dibawah ini:

DOWNLOAD CONTOH SURAT LAMARAN KERJA BIDAN

DOWNLOAD LAMARAN PEKERJAAN BIDAN. Doc

atau:

DOWNLOAD LAMARAN KERJA BIDAN. PDF

Cek juga:

Contoh Surat Lamaran Kerja Bidan PDF dan Doc
Gambar Info Grafis : Contoh Surat Lamaran Kerja Bidan

Jika kamu merasa ulasan ini bermanfaat, silahkan bagikan artikel ini ke teman-temanmu di Media Sosial. Agar dapat menebarkan manfaat kepada sebanyak mungkin orang.

Demikian ulasan dan file download contoh surat lamaran kerja Bidan yang baik dan benar. Semoga apa yang Kami jelaskan dan file PDF dan Doc yang Kami lampirkan tersebut dapat membantu dan menambah referensi kamu yang memerlukan, khususnya bagi calon tenaga kesehatan Bidan.

  • surat lamaran kerja bidan
  • contoh surat lamaran kerja bidan di rumah sakit
  • contoh surat lamaran kerja bidan di puskesmas
  • contoh surat lamaran kerja bidan di klinik
  • surat lamaran kerja bidan doc

Terima kasih telah membaca artikel di Web-Blog FORMAT ADMINISTRASI DESA yang berjudul: Download Contoh Surat Lamaran Kerja Bidan PDF dan Doc. Konten tersebut mengulas tentang Contoh Surat Lamaran Kerja Bidan - Surat Lamaran Kerja Bidan adalah surat yang dibuat dan diajukan oleh seseorang dengan maksud untuk mengajukan diri.

Silahkan bagikan artikel ini ke media sosial kamu, jika memang dirasa dapat memberi manfaat kepada orang lain. Terima kasih!
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget