Daftar Singkatan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19)

Berikut ini tabel daftar singkatan terkait dengan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19):


Singkatan Kepanjangan
CoV Coronavirus
EOC Emergency Operation Center
MERS-CoV Middle East Respiratory Syndrome
SARS-CoV Severe Acute Respiratory Syndrome
WHO World Health Organization
COVID-19 Coronavirus Disease
KLB Kejadian Luar Biasa
ISPA Infeksi Saluran Pernapasan Akut
IHR International Health Regulation
PLBDN Pos Lintas Batas Darat Negara
KKP Kantor Kesehatan Pelabuhan
KKMMD Kedaruratan Kesehatan Masyarakat yang Meresahkan Dunia
KKM Kedaruratan Kesehatan Masyarakat
TGC Tim Gerak Cepat
NSPK Norma, Standar, Prosedur, Kriteria
SDM Sumber Daya Manusia
RS Rumah Sakit
APD Alat Pelindung Diri
HAC Health Alert Card
KIE Komunikasi, Informasi, dan Edukasi
PHEIC Public Health Emergency of International Concern
PHEOC Public Health Emergency Operation Center
P2P Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
Dinkes Dinas Kesehatan
PPI Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
Fasyankes Fasilitas pelayanan kesehatan
SOP Standar Prosedur Operasional
ILI Influenza Like Illness
SKDR Sistem Kewaspadaan Dini dan Respon
UPT Unit Pelayanan Teknis
CPAP Continuous Positive Airway Pressure
FiO2 Fraksi oksigen inspirasi
MAP Mean Arterial Pressure
NIV Noninvasive Ventilation
OI Oxygenation Index
OSI Oxygenation Index menggunakan SpO₂
ODP Orang Dalam Pemantauan
OTG Orang Tanpa Gejala
PaO₂ Partial Pressure of Oxygen
PDP Pasien Dalam Pengawasan
PEEP Positive End-Expiratory Pressure
TDS Tekanan Darah Sistolik
SD Standar Deviasi
SpO2 Saturasi oksigen

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhy7NQe30ZxeLSPLCFVloRGgkq51bM7pEvF55JyO7nLdchaN4WDB-RHKYO0dmwW8Az_JYRXJww0CLNHUtABAK76jKwtyzPFV-xV9DqMpZK6AcG_cXJnh3_4O3qNqC3PU9Hjrkvg0E9lZZM/s1600/Daftar-Singkatan-Corona-Virus-Disease-2019-COVID-19.jpg" alt="Daftar Singkatan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19)"/>

Demikian uraian tabel Daftar Singkatan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19).

Cek juga: 2 Dampak Berat COVID-19 bagi Desa dan Cara Penanganannya

Sumber/Referensi:
  • Dokumen Resmi Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease (COVID-19) Revisi ke-4 Per 27 Maret 2020 yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
  • Media Informasi Resmi Terkini Penyakit Infeksi Emerging (https://covid19.kemkes.go.id).
Topik:
Terima kasih telah membaca artikel di Web-Blog FORMAT ADMINISTRASI DESA yang berjudul: Daftar Singkatan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19). Konten tersebut mengulas tentang Berikut ini tabel daftar singkatan dan kepanjangan terkait istilah-istilah yang berkaitan dengan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19).

Silahkan bagikan artikel ini ke media sosial kamu, jika memang dirasa dapat memberi manfaat kepada orang lain. Terima kasih!
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget